Cara biar postingan blog muncul di lintas.me

Cara biar postingan blog muncul di lintas.me
Menaikan page view atau pengunjung blog merupakan sebuah strategi yang harus dilakukan bagi para penulis blog, agar blog tersebut terkenal dan minimal membuat para pengunjung merasa nyaman.

Submit url blog di lintas.me, salah satu cara yang ampuh untuk meningkatkan popularitas blog.

Taukah Anda, salah satu cara yang paling populer, dan banyak dilakukan adalah promosi blog melalui sosmed, misalnya dengan mempromosikan melalui Googe+, facebook, twitter, instagram, dan lain-lain.

Faktor yang menentukan terkenal, dan suksesnya blogger itu bukan hanya mengandalkan SEO, tapi yang paling utama adalah Artikel yang telah kita bagikan, dan tentunya berkualitas.

Yuk dicoba,,,..

Cara Sumbit Url ke Lintas.me

1.Buka web lintas.me, lalu daftar agar bisa menjadi user dan boleh menggunakan fitur submit url.


daftar lintas.me dulu ya


2.Setelah daftar klik > Submit link > kemudian masukan url seperti dibawah ini. Ingat ini url postingan yang akan kita submit ya.


paste url
kemudian akan muncul tampilan 'Please Wait'
please wait


3.Jika proses diatas sudah lewat, akan muncul tampilan seperti dibawah ini, Anda harus menentukan Topic dan Subtopic kemudian klik Lintaskan. Pastikan sesuai dengan artikel Anda.

tentukan topic
kemudian akan muncul tampilan 'Please Wait, posting your link...'
please wait, posting your link


4.Taraaa... berhasil... Jika masih belum berhasil periksa lagi, mungkin ada yang salah.

Nih salah satu postingan yang sudah saya submit..

berhasil
Setelah mempraktekan cara diatas pasti akan tau manfaatnya kan.. jadi apa salahnya mencoba...
Terimakasih... 


Blog, Updated at: 8:56 PM

0 komentar:

Post a Comment

Silahkan berkomentar sesuai aturan
1.Jangan menggunakan kata tidak sopan
2.Jangan Spam
3.Komentarlah dengan sopan, maka admin akan menjawab
Terimakasih

Informasi Gratis

Dapatkan Informasi Terbaru Gratis Yang Kami Kirim Ke E-Mail Anda.